Senin, 10 Oktober 2011

Pengertian Sistem dan Elemen Sistem

1.1 Pengertian Sistem dan Elemen Sistem !

jawab :

Sistem merupakan gabungan dari keseluruhan langit dan bumi yang saling bekerja sama yang membentuk suatu keseluruhan dan apabila salah satu unsur tersebut hilang atau tidak berfungsi, maka gabungan keseluruhan tersebut tidak dapat lagi kita sebut suatu sistem. Elemen sistem disamping berhubungan satu sama lain, juga berhubungan dengan lingkungannya untuk mencapai tujuan yang telah ditentukan sebelumnya.

Sumber :
http://fairuzelsaid.wordpress.com/2010/09/05/konsep-dasar-sistem/#more-2569

Tidak ada komentar: